Persepsi Dan Respon Masyarakat Terhadap Budidaya Ulat Sutera Di Kabupatens Soppeng

Rusdi, Rusdi and Maru, Rosmini and Nyompa, Syukri and Rasyid, Rusman and Arfandi, Arfandi and Basram, Fatimah (2021) Persepsi Dan Respon Masyarakat Terhadap Budidaya Ulat Sutera Di Kabupatens Soppeng. In: Penguatan Riset, Inovasi, dan Kreativitas Peneliti di Era Pandemi Covid 19, 30 Oktober 2021, Lembaga Penelitian Universitas Negeri Makassar.

[img]
Preview
Text
Persepsi Dan Respon Masyarakat Terhadap Budidaya Ulat Sutera Di Kabupatens Soppeng (2021).pdf

Download (386kB) | Preview

Abstract

Kabupaten soppeng merupakan salah satu penghasil sutera terbaik di Sulawesi Selatan, namun seiring dengan perkembangan budidaya ulat sutera mengalami penurunan kualitas dan kuantitas. Untuk meningkatkan budidaya ulat sutera di masa yang akan datang perlu mengetahui persepsi dan respon masyarakat. Untuk menilai persepsi masyarakat dan respon terhadap budidaya ulat sutera, wawancara dan pengamatan mendalam dilakukan di daerah budidaya dan luar budidaya di Kabupaten Soppeng. Berdasarkan pengamatan lapangan awal, beberapa wilayah diidentifikasi sebagai pusat pengembangan ulat sutera yaitu di Kec Donri-Donri. Masyarakat di Kabupaten Soppeng khususnya di kecamatan Donri-donri mempersepsikan bahwa budidaya Ulat sutera masih memiliki nilai ekonomi yang tinggi dibandingkan usaha tani lainnya. Budidaya ulat sutera dijadikan sebagai mata pencaharian utama, sedangkan perkebunan dan peternakan sebagai mata pencaharian sampingan. Sistem kelembagaan terbagi menjadi dua yaitu petani berkelompok dan petani individu, begitu juga dengan sistem pemasaran yaitu pemasaran individu dan pemasaran kolektif.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
Depositing User: Dr. Rusman Rasyid
Date Deposited: 26 Mar 2023 07:06
Last Modified: 26 Mar 2023 07:06
URI: http://repository.unkhair.ac.id/id/eprint/348

Actions (login required)

View Item View Item